Home / Hukum / Sosial

Selasa, 25 Februari 2025 - 10:59 WIB

Polsek Cempaka Gelar Gaktibplin, Periksa Kelengkapan dan Disiplin Personel

Cempaka, 25 Februari 2025 – Kapolsek Cempaka IPTU E. Antoni Malau, S.H., didampingi Kanit Propam, menggelar kegiatan Penegakan Ketertiban dan Disiplin (Gaktibplin) bagi personel Polsek Cempaka. Kegiatan ini mencakup pengecekan kelengkapan personel, pemeriksaan sikap tampang, serta pemeriksaan ponsel anggota guna memastikan kedisiplinan dan profesionalisme dalam bertugas.

Baca Juga  Kapolsek Cempaka Gelar Kegiatan Cooling System Bersama Unsur Muspika Semendawai Barat

Kapolsek menegaskan bahwa pemeriksaan ini bertujuan untuk meningkatkan kedisiplinan personel serta memastikan tidak ada pelanggaran yang dapat mencoreng nama institusi. “Sebagai aparat penegak hukum, kita harus menjadi contoh bagi masyarakat dalam hal kedisiplinan dan kerapihan,” ujarnya.

Baca Juga  Polsek Cempaka Pastikan Keamanan Gudang Logistik Pilkada Semendawai Barat

Dari hasil pemeriksaan, seluruh personel dinyatakan lengkap dan tidak ditemukan pelanggaran. Situasi selama kegiatan berlangsung dalam keadaan aman dan kondusif. Kegiatan ini akan terus dilakukan secara berkala sebagai bagian dari pengawasan internal guna menjaga profesionalisme anggota Polsek Cempaka.

Share :

Baca Juga

Hukum

Personel Polsek Cempaka Lakukan Pengecekan Tanaman Jagung di Desa Meluai Indah

Hukum

Polsek Cempaka Dukung Ketahanan Pangan, Brigadir Roberto Tanam Cabai

Hukum

Polsek Cempaka Gelar Razia Kendaraan untuk Tingkatkan Kesadaran Berlalu Lintas

Hukum

Polsek Cempaka Gelar Patroli KRYD di Objek Vital untuk Jaga Keamanan Masyarakat

Hukum

Personel Polsek Cempaka Laksanakan Giat Sambang dan Binluh di Desa Sukabumi

Hukum

Polsek Cempaka Gencarkan KRYD untuk Pencegahan Karhutla

Hukum

Polsek Cempaka Gelar Patroli Objek Vital di Wilayah Cempaka

Hukum

Polsek Cempaka Gelar Razia Kendaraan, Pastikan Keamanan dan Ketertiban di Jalan Raya